Kecerdasan emosional merupakan salah satu faktor penting yang menunjang prestasi anak, baik di sekolah maupun kariernya kelak. Oleh karena itu, orang tua perlu memahami dan melatih kecerdasan emosional anak sejak dini. Tak hanya kecerdasan intelektual (IQ), kecerdasan emosional (EQ) juga perlu dimiliki dan dibentuk sejak dini. Anak dengan EQ yang baik, akan lebih mudah bersosialisasi,… Lanjutkan membaca Kecerdasan Emosional dan Pengaruhnya terhadap Prestasi Anak